Bismillahirrahmanirrahim....
Halo kawan-kawan sang pemimpi....
Pada tutorial yang lalu kita sudah membahas bagaimana caranya memposting atau membuat artikel baru di blog. kali ini saya akan memberikan tutorial tentang cara mengedit postingan/artikel yang sudah kita buat.
OK, langsung saja yach...
Step 1
Login dulu ke blog sobat, setelah masuk ke halaman dasbor, pada bagian kelola blog klik tulisan Edit Entri
Pada tutorial yang lalu kita sudah membahas bagaimana caranya memposting atau membuat artikel baru di blog. kali ini saya akan memberikan tutorial tentang cara mengedit postingan/artikel yang sudah kita buat.
OK, langsung saja yach...
Step 1
Login dulu ke blog sobat, setelah masuk ke halaman dasbor, pada bagian kelola blog klik tulisan Edit Entri
Step 2
Setelah itu akan tampil halaman baru yang berisi nama-nama postingan yang pernah kita buat, untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini :
Setelah itu akan tampil halaman baru yang berisi nama-nama postingan yang pernah kita buat, untuk lebih jelasnya silahkan lihat gambar di bawah ini :
- Untuk mengedit postingan yang telah kita buat klik Edit, maka kita akan masuk ke halaman edit entry.
- Untuk melihat/preview postingan yang pernah kita buat klik Lihat
- Untuk menghapus postingan yang pernah kita buat berikan tanda centang di kotak cek di samping postingan lalu klik Hapus
- Jika ada tulisan keterangan komentar di samping postingan artinya kita bisa melihat siapa yang berkomentar di postingan kita dan apa isi postingannya.
Sekian postingan kali ini...
Selamat mencoba...
0 comments
Silakan Berikan Komentar, Saran, dan Kritik Untuk Postingan Ini, yang sopan ya ^^ dan please jangan spam